Hidup di kota besar di saat ini membuat kita harus bisa
berkompromi dengan idelais untuk ukuran rumah. Rumah dengan ukuran yang sangat
“minimalis” tentu saja perlu di desain dengan cermat agar tetap nyaman.
Kadang karena keterbatasan ruang yang ada suatu ruang menjadi dwifungsi, seperti ruang tamu berfungsi juga menjadi
ruang keluarga.
Memaksimalkan rumah yang memiliki dua fungsi inilah yang sangat
diperlukan sebuah kreatifitas yang tinggi sehingga tempat sempit berubah
menjadi hunian yang sangat nyaman ditempati.
Dekorasi yang apik membuat ruangan seakan memberikan ruang kepada
penghuninya. Memaksimalkan ruang yang ada menjadi terlihat nyaman dan asri.
Berikut ini beberapa referensi untuk ruang keluarga dan ruang tamu
minimalis
Comments
Post a Comment